Pages

leadership principle (3)

1. berikan perhatian kepada semua orang dengan tulus agar anda dicintai dan binalah selalu tali hubungan persahabtan
2. bantu orang lain dengan ikhlas, pelajari apa tangisan dan keingitan mereka, lalu bantulah mereka mencapai impian mereka.
3. selalu mau mengajari dan mendidik orang lain yang membutuhkan bimbingan.
4. jagalah selalu sikap dan tingkah laku Anda, karena hal ini bisa meningkatkan bahkan menurunkan kepercayaan diri Anda., dan ini akan berpengaruh pada lingkungan Anda.
5. jadilah pemimpin bukan karena hak Anda, tapi arena pegaruh Anda
6. dengarkanlah selalu suara hati mereka, pimpinlah hati mereka bukan kepala mereka.
7. jadikanlah Rasulullah sebagai suri tauladan

sumber ESQ book

0 komentar:

Posting Komentar